Bursa Pasar Modal Daerah Beroperasi 2019, Regulasinya Dikebut
Bisnis.com, PADANG—Otoritas Jasa Keuangan menargetkan regulasi yang mengatur ketentuan pembukaan perusahaan efek daerah (PED) terbit pada Desember mendatang, sehingga mulai tahun depan sudah bisa beroperasi. Gonthor Ryanto Aziz, Kepala Grup Penelitian Pengaturan dan Pengembangan Pengawasan Terintegrasi OJK, mengatakan perusahaan efek daerah penting untuk mendukung peningkatan transaksi di pasar modal, dan kesertaan masyarakat daerah sebagai investor. “Perlu [...]